FAQ
Pertanyaan yang secara umum sering diajukan.

Benar, Jambore Nasional 6 TLCI akan di selenggarakan tanggal 27 – 29 Juni 2025 di Sari Ater Campervan Park Subang Jawa Barat.
Untuk mendapatkan informasi lebih detail dapat dilihat melalui :
Website
Whatsapp Admin
Email
Contact Person Sari Ater 1
Contact Person Sari Ater 2
Biaya pendaftaran termasuk penyewaan lokasi resort secara exclusive di Sari Ater selama 3 hari 2 malam
Biaya registrasi berlaku hanya untuk 1 (satu) kendaraan dengan maximal 5 (lima) orang
Untuk penumpang ke 6 (enam) dan seterusnya di kenakan biaya Rp 50.000/orang
Peserta pendaftaran mendapatkan benefit (Name Tag, Sticker Body, Kaca Depan & Belakang, T shirt Limited Jambore, Camping Space & 1 Ticket Hot Spring Sari Ater)
Selama event berlangsung diadakan hiburan dan games
Panitia tidak menyediakan konsumsi dan makanan selama acara berlangsung
Panitia hanya memfasilitasi lapak UMKM yang menyediakan makanan dan minuman berbayar
Kavling campervan yang disediakan panitia berlaku sejak Jum’at tanggal 27 Juni 2025
Seluruh peserta yang datang sebelum tanggal 27 Juni 2025, tidak diperkenankan melakukan camping di lokasi Jamnas

Untuk peserta kontes hanya mendapatkan 1 (satu) T-shirt dan 1 (satu) name tag Jamnas 6
Peserta kontes tidak mendapatkan camp space, untuk mendapatkan camp space peserta harus melakukan registrasi Jamnas
Biaya pendaftaran kontes Rp 3.000.000
Klasifikasi kontes dapat dilihat di kategori pendaftaran
Pendaftaran Kontes
Untuk doorprize akan disediakan panitia yang merupakan produk dari sponsor/donatur/etc
Panitia memberikan undangan khusus kepada influencer/komunitas yang sudah berkomitmen dan bekerjasama mempromosikan event Jamnas dengan panitia
Panitia tidak memberikan fasilitas lain selain camp space
Untuk penyewaan tenda dapat menghubungi pihak Sari Ater

Apabila dalam 1 (satu) rombongan chapter melakukan registrasi di waktu yang berbeda, panitia tetap akan mengalokasikan camp space yang berdekatan dalam satu lokasi group
Untuk nomor lambung di sesuaikan dengan urutan chapter
Apabila ingin mendapatkan nomor lambung pilihan/nomor cantik, bisa didapatkan dengan pemesanan khusus ke panitia dengan dikenakan biaya Rp. 250.000
contoh:
TLCI Jambi : 01-(no pilihan: 01.11)
TLCI Bandung : 09-(no pilihan: 09.99)
TLCI Jayaraya : 17-(no pilihan: 17.777)
Untuk non-chapter/umum, nomor lambung dimulai dari 31.XX dengan biaya Rp. 250.000
Panitia menyediakan booth/lapak yang dapat dilihat di menu utama website
lapak Onderdil Rp 3.000.000 selama event – uk 3x3m
lapak Apparel Rp 3.000.000 selama event – uk 3x3m
lapak UMKM Rp 1.500.000 selama event – uk 2x3m
lapak Bursa Otomotif Rp 1.000.000 selama event – uk 3x5m
Lokasi Booth/Lapak (layout) ditentukan oleh panitia. seluruh lokasi booth/lapak strategis
Berikut Booth/Stan/Lapak yang direkomendasikan Panitia :
1.Stan Makanan Sunda Ampera
2.Stan Makanan Nasi Kebuli & Sate Maranggi
3.Stan Makanan Nasi Padang
4.Stan Makanan Bubur
5.Stan Warmindo, Bakso, Siomay & Batagor
6.Stan Jagung Bakar & Ketan Bakar
7.Stan Kartika Sari
8.Stan Primarasa
9.Stan Bolu Susu Lembang
10.Stan Tahu Lembang
11.Stan Brownies Amanda
12.Stan Coffee, Bandrek & Bajigur
13.Stan Oleh-oleh Bandung lainnya
Bagi seluruh peserta yang ingin menampilkan (display) kendaraannya, panitia memfasilitasi space dengan maksimal 1 kendaraan per seri mobil.
contoh :
seri 25
seri 40
seri 50
seri 60
Panitia tidak menyediakan penjemputan atau perlakuan khusus untuk peserta dari luar negeri
Untuk pejabat lokal silahkan melakukan koordinasi dengan panitia untuk mendapatkan keputusan lebih lanjut
Apakah anda memiliki pertanyaan lainnya?
Silahkan menghubungi kami untuk untuk pertanyaan lainya.
kontak kami